Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2017

Idle Speed Control Sensor Geely Panda dan Geely MK

Ketika mobil dalam keadaan idle (langsam), namun terasa tidak stabil di mana putaran mesin mobil terasa naik-turun secara bergantian, dapat diakibatkan oleh komponen Idle Speed Control (ISC) Sensor yang mengalami kerusakan. Hmmm..jajan maning, bro! Courtesy: Google Search Apabila rekan-rekan GOC sedang mengalaminya, tidak perlu panik karena dapur GOC telah menemukan resep yang tepat! Aha! #cling Thanks to Om Rachmadan yang ISC-nya rusak duluan  telah menemukan persamaan sparepart substitusi-nya. Hatur nuhun, Om! Ahaaay.. Langsung dicek aja, Om.. Ternyata ISC Geely Panda dan Geely MK, bisa digantikan dengan ISC milik Suzuki Carry Injeksi . Versi Awal Namun, perlu diperhatikan bahwa berdasarkan info dari mekanik Geely, sebut saja namanya Om Beng-Beng (nama samaran), ISC Geely Panda ada 2 versi, euy! Versi Panda awal bisa menggunakan ISC Suzuki Carry Injeksi, dan versi setelahnya dapat menggunakan ISC empunya Chevrolet Spark, Aveo atau Kalos. Bentuknya ada sedikit p...

Daftar Persamaan Sparepart Substitusi Geely Panda dan Geely MK

Selamat datang di GOC-ID.COM Geely Owners Community - Indonesia. Website pengguna kendaraan Geely di Indonesia. Bagi Anda pemilik kendaraan Geely, silakan bergabung dan berbagi bersama GOC. Sehubungan dengan sparepart Geely itu cukup langka unik, oleh karenanya owner Geely selalu berupa untuk menemukan sparepart persamaan / substitusi untuk kendaraannya. Berikut terangkum daftar persamaan sparepart substitusi mobil Geely yang telah diuji di dapur GOC. Salam GOC!

Cara Mengganti Baterai Remote Geely Panda

Pijit-pijit remote si Panda..kenapa gak mau ngebuka yaa, pintunya? Pijit lagi..pijit lagi. Kok enak? Aaah..salah pijiiiit, braaay.. :D Yups, pernah ngalamin gak sih? Remote kunci mobil tiba-tiba tidak berfungsi secara tiba-tiba? #nahloh Ada beberapa hal memang yang dapat mengakibatkan hal tersebut terjadi. Namun yang paling sering adalah baterai remote telah habis masa pakainya. Yaaaah, harus beli remote lagi, dong? Yaa kagak usah juga, beli aja mobilnya lagi..biar #greget Coba diperhatikan dulu masa pakai si remote, yaa! Sekiranya sudah digunakan selama 2-3 tahun, wajar jika perlu dilakukan penggantian. Lalu bagaimana caranya? Karena untuk remote kunci Geely Panda kan tidak ada bautnya, itu bukanya gimana? Tenaang..caranya diputeeer, dibuka, terus dicelup-celupin.. Ah..ini bahas apa sih sebenernya? Caranya simple, Om..tinggal diungkit aja menggunakan obeng min di sela-sela remote itu. Terlihat ada sedikit gap / jarak kan di sana, diungkit saja langsung. Agak suli...

Isi Oli Matic Panda Matic, Gimana Caranya?

Geely Panda varian matic disinyalir cukup langka beredar di Indonesia. Kalaupun ada, hanya beberapa ekor saja. Pada suatu hari yang cerah ceria, salah satu owner Panda Matic, sebut saja inisialnya Om Riza (nama disamarkan) #halah, ingin mengganti oli matic panda matic ke bengkel andalan. Tapi emejing, si mamang bengkel gak tau cara ganti oli matic panda matic. Lah, bijimane??? Lalu hadirlah sesosok pahlawan dari divisi pelestarian matic GOC, sebut saja namanya Om Gerrard (nama lagi-lagi disamarkan) #naon, yang memberitai cara mengisi / mengganti oli matic panda matic melalui lubang yang tepat. Aha! #cling Tutup penampungan oli matic panda matic Namun Om Gerrard berpetuah, bahwa alangkah baiknya untuk tidak sekedar menambahkan oli saja, melainkan melakukan penggantian total seluruh oli matik a.k.a matic flush. Posisi dipstick oli matic panda matic Tidak semua bengkel memiliki alat untuk melakukan pembilasan / flush pada transmisi matic. Jadi, pilih bengkel anda...